Minggu, 19 Juni 2011

Mencari Jati Diri

(Dalam lamunan aku berfikir,)
Apa sich yang sebenarnya yang saya cari dalam hidup ini?
Apa arti kebahagiaan itu?
Bagaimana saya bisa mendapatkan kebahagiaan itu?
(Asgfirlahalazim aku ngelamun lagi,)
Kemudiaan tertanam di dalam jiwa untuk bisa mencari jawaban dari setiap pertanyaan itu, karena sungguh mubazir hidup ini jika hanya di lewatkan sia-sia begitu saja,
Sungguh hinanya diri apabila selama hidup tidak ada manfaatnya bagi orang lain, dan sungguh sangat memalukan kepada sang pencipta yang telah menciptakan jasad ini tak mampu mengabdi dengan kesungguhan hati,
Bukankah engkau di ciptakan hanya untuk mengabdi kepada Allah,?
  Subhanallah, Walhamdulillah, Allahu Akbar,
        Didalam proses perjalanan hidup yang penuh lika-liku tantangan hidup, bahagia suka dan duka yang dijalani mengajarkn kita tentang arti kehidupan, bahwa ketika kita hidup selalu dikelilingi oleh orang- orang yang kita sayang,
IBU (yang air susu nya mengalir di dalam tubuh kita, yang kasih sayang tak pernah terpadamkan, perhatian yang selalu tercurahkn, cinta, suka,bahagia, ria, canda selalu hadir hanya untuk anak Tercinta,
Apa yang akan kau berikan dan persembahkan untuk ibu mu tercinta sahabat? Apakah pernah kau mengungkapkan dengan hati dan lisan mu bahwa IBU aku mencintaimu, ibu aku menyanyagimu, ibu hanya Allah yang tahu pengorbanan mu,
Ya ALLAH lindungilah Ibu , jadikan kami anak yang bisa berbakti,
Izinkan kami untuk membalas kebaika nya,                                                                                                 YA Allah, rindu kami akan senyum itu, belaian lembut itu, kasih sayang itu, perhatiaan itu, Oh Ibu...
Untuk Pemimpin kami, pujaan hati kami kami harapkan dapat mengusap keringat yang bercucuran di kening atas kepenatan kau berjuang untuk kami selama ini,                                                                                   kami hanya berharap semoga Allah melindungi mu di setiap langkah dan Allah membalas setiap tetesan keringan dari tubuhmu,

 adik, kami abang mu sangat mencintamu, kenagan2 masa kecil kita menumbuhkan rasa cinta dan kasih sayang yang mendalam dalam hati, kekuatan batin antara kita tak terhalang oleh ruang dan waktu,               OH abang, pemimpin kami, pelindung kami, aku sangat menghormatimu dan teramat menyanyangi mu, dan
 Untuk saudara2 ku, teman ku, cintaku kepada kalian,cinta yang tulus dari hati, dengan kalian, bersama kalian, disamping kalian hingga aku bisa seperti ini,
dengan kasih sayang kalian semua lah bisa membuat hidup ku lebih berarti, lebih berwarna,,, dan aku lebih memahami arti hidup ini,
Kebahagiaan adalah perasaan hati, hati bisa bahagian apa bila tidak adanya belenggu, ganjalan yang membuat hati tak nyaman, dan kebahagian adalah bahagia apa bila melihat orang2 yang kita cinta merasa bahagia dengan kehadiran kita,, senyuman itu karena kita, tangisan bahagian itu karena kita, Subhanallah hanya ALLAH yang tahu kebahgian ketika itu,
Di setiap shalat hadirkan selalu nama-nama mereka dalam doa,
Sungguh akan bahagia hati ini bila melihat mereka bahagia, dan bersama2 dalam kebahagiaan itu, ya ALLAH jadikan sisa umur kami agar bisa berarti bagi mereka, aku tahu bahwa kebahagian akan dirasakan tanpa batasnya bagiku apa bila mereka bisa merasakan kebahagiaan itu karena kami,
kami menyadari bahwa kami ini adalah makluk yang lemah, hina, dan tak berdaya yang tak mungkin bisa membahagiaakan kalian semua tapi dengan sisa tenaga yang ada, jasad yang tersisa, kemampuan yang terbatas, kami akan terus berusaha walau hanya sedikit, karena dengan inilah aku bisa memperoleh kebahagiaan, karena aku yakin ALLAH akan menyanyangi orang2 yang menyanyangi nya, dan menyanyangi mahluk nya... ORANG YANG BERJUANG untuk kebahagian dunia a khirat surga BERSAMA,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar